Ep. 43: Ngobrol dengan Upi - Dosen Filsafat ngefans banget KPOP serta membahas perspektif keilmuannya
Manage episode 283543318 series 2806145
Di kesempatan ini gue ngobrol dengan Ikhaputri Widiantini atau biasa dikenal dengan nama Upi, seorang Dosen Filsafat yang ternyata sudah jadi fans berat KPOP. Diam-diam dia suka nonton konser Super Junior, dan kini juga menggemari EXO atau NCT 127. Tapi, di luar bahas fandom, Upi juga sharing ke gue gimana dia membawa fenomena KPOP ini ke dalam kuliahnya. Di situ dia dan para mahasiswa membahas fenomena ini dari segi pop culture, identitas, toxic masculinity, bahkan sampai yang soal mental health. Tidak hanya itu, tidak seperti sinetron Indosiar, Upi juga bercerita bagaimana hobi dia didukung tidak hanya oleh teman dan keluarga, bahkan suaminya juga support dan ikutan nonton. Yuk simak episode bergizi ini.
Follow Mr Frost di:
Twitter: FriendlyFrost
Instagram: FriendlyFrost
62 episodes